Jumat, 10 Mei 2013

KAPITA SELEKTA HUKUM ISLAM DALAM KAITANYYA DENGAN PERMASALAHAN PERTANAHAN DIKLAT KUASA HUKUM BPN 2008 oleh M.MACHFUDH ZARQONI WIDYAISWARA LB BPN_RI

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM
nSETELAH MENGIKUTI MATA DIKLAT INI PESERTA DIHARAPKAN MAMPU MENJELASKAN KAIDAH-KAIDAH HUKUM ISLAM DALAM KAITANNYA DENGAN MASALAH PERTANAHAN
TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS
1.Menjelaskan dimensi Hukum Islam dlm permasalahan pertanahan
2.Menjelaskan kaidah-kaidah Hukum Islam dalam perkawinan
3.Menjelaskan kaidah-kaidah Hukum Islam dalam pewarisan
3.Menjelaskan kaidah-kaidah Hukum Islam dalam hibah dan wasiat
4.Menjelaskan kaidah-kaidah Hukum Islam dalam perwakafan
Pokok bahasan (modul)
I.DIMENSI HUKUM ISLAM DALAM PERMASALAHAN PERTANAHAN
II.HUKUM PERKAWINAN
III.HUKUM WARIS
IV.HUKUM HIBAH DAN WASIAT
V.HUKUM WAKAF
DIMENSI HUKUM ISLAM DALAM PERMASALAHAN PERTANAHAN
A.ASPEK FILOSOFIS
B.DALIL
C.HUJAH
D.KHASANAH HUKUM ISLAM DALAM PENYELESAIAN MASALAH PERTANAHAN
E.MAHKAMAH SYAR’IYAH
ASPEK FILOSOFIS
nASAS IBADAH MAHDHAH ADALAH PERINTAH, SEDANGKAN ASAS MUAMALAH ADALAH TIDAK ADANYA LARANGAN
nPEMAHAMAN YG KAFFAH (bulat)
nHIKMAH DAN ILLAH
HIKMAH DAN ILLAH
nHIKMAH ADALAH SESUATU YG MENDORONG ADANYA HUKUM YAITU MEWUJUDKAN KEBAIKAN DAN MEMPERKECIL KEBURUKAN
n‘ILLAH ADALAH DASAR PERBUATAN/TUJUAN DITETAPKANNYA HUKUM
DALIL
nSIFAT DALIL QATH’I ADALAH MUTLAK,DALIL ZHONNI ADALAH RELATIF
n 4 POKOK DALIL
a.ALQURAN
b.AL SUNAH
c.AL IJMA’
d.AL QIYAS
HUKUM TAKLIFI
A.WAJIB (wajib ain, wajib kifayah)
B.SUNAH
C.HARAM
D.MAKRUH
E.MUBAH
PERBENTURAN DALIL
nALQURAN (nasikh dan mansukh)
nSUNAH/HADIST(selain nasikh-manshukh, juga: SANAD kesinambungan sumber, RAWI kesahihan sumber ,  MATAN isinya apakah tidak bertentangan dng Al Quran)
KHASANAH HUKUM ISLAM DALAM PENYELESAIAN MASALAH PERTANAHAN
nKELUWESAN HUKUM (mengalah adalah ibadah)
nKeridhaan para pihak (kekuatan hukumnya terletak pd kekuatan batin transendental)
nKESERTAAN ALLAH (ma’iyatullah)akhir kehidupan.mpg
nPERADILAN LANGSUNG BERBASIS ALAT BUKTI (vide muhabalah)
BPN VS BPA
nDengan “pemerintahan sendiri” apakah lantas BPN di Aceh dilikwidasi?
nUU Otsus (18/2001) vs UUD 1945?
nHak Atas Tanah UUPA vs  Hak Keperdataan Islam (Qaanun NAD 10/2002)?
nPerpu Penanganan Pertanahan Pasca Gempa Bumi dan Tsunamianimasi
HUKUM PERKAWINAN
nHAKIKAT PERKAWINAN (ikatan lahir batin antara seorang pria dgn seorang wanita sbg suami- istri Ps 1 UU 1/2004)
nHUKUM NIKAH (jais,sunah,wajib,makruh,haram)
SYARAT NIKAH
nADANYA PERSETUJUAN DARI KEDUA CALON MEMPELAI
RUKUN NIKAH
1.ADANYA CALON SUAMI
2.ADANYA CALON ISTRI
3.ADANYA WALI
4.ADANYA DUA ORANG SAKSI
5.PENGUCAPAN SIGHAT
(Modul hal 49-57)
MAHAR (benda yg ada nilainya)
a.Mahar bukan rukun, tapi wajib
b.Banyak dan jenisnya disepakati oleh kedua belah pihak
c.Mahar harus dibayar tunai (kec.atas perst.calon mempelai wanita)
d.Mahar langsung menjadi hak pribadi mempelai wanita
e.Jika suami  mentalak istri qobla al duhul wajib membayar setengah
(jika mahar blm dibayar,harus dibayarkan sbg mut’ah pd waktu bercerai)
MUHRIM (haram utk dinikahi)
A.TUJUH ORANG DARI PIHAK TURUNAN
B.DUA ORANG DARI SEBAB MENYUSUI
C.EMPAT ORANG DARI SEBAB PERKAWINAN
(hal 58-59)
WALIMAH (Perayaan Pesta)
nHUKUMNYA SUNAH MUAKKADAH
nDAPAT DILAKUKAN PADA HARI PER NIKAHAN ATAU SESUDAHNYA
n“SELENGGARAKANLAH WALIMAH WALAU (HANYA) DENGAN SEEKOR DOMBA” (Perintah Nabi Muhammad SAW)
LARANGAN KAWIN
SEORANG PRIA SELAIN DILARANG MENIKAHI MUHRIMNYA, JUGA DILARANG MENIKAHI WANITA DLM KEADAAN:
a.Masih terikat perkawinan dg pria lain,
b.Masih berada dlm masa idah pria lain,
c.Tdk beragama Islam (ps 40 KHI).Demikian juga seorang muslimah dilarang kawin dg pria non muslim (ps 44 KHI)
d.Bekas istrinya yg ditalak tiga dan belum pernah menikah dg pria lain,
e.Bekas istrinya yg dili’an
BATALNYA PERKAWINAN (Fasakh)
nPerkawinan batal apabila rukun nikahnya tdk terpenuhi (ps 70-71 KHI)
nPembatalan perkawinan dpt diajukan oleh suami atau istri
nBatalnya perkawinan dimulai setelah putusan pengadilan agama yg mempunyai kekuatan hukum yg tetap
nBatalnya perkawinan tdk akan memutuskan hubungan hukum antara anak dengan orang tuanya (ps 76 KHI)
TALAK
nTALAK SUNNI (sesuai syariat)
nTALAK BID’I (tdk sesuai syariat):
1.Talak yg dijatuhkan suami thd istri yg sedang haid,nifas,atau masa suci yg didalamnya berlangsung hub.seks;
2.Apabila diucapkan suami kpd istrinya:Engkau kutalak tiga!, atau Engkau aku talak!Engkau Aku talak!Engkau Aku talak!Baik diucapkan dlm satu peristiwa atau dlm tiga peristiwa tetapi dlm satu masa suci
ILA’ (hukumnya haram):
adalah sumpah si suami bahwa ia tdk akan mencampuri istrinya dlm masa lebih dari empat bulan atau dg tdk menyebut masa
JIKA IA KEMBALI KPD ISTRINYA,HAKIM BERHAK MENYURUH MEMILIH:
a.Mebayar kifarat sumpah serta kembali kpd istrinya;
b.Mentalak istrinya.
JIKA IA TDK MEMILIH, HAKIM BERHAK MENCERAIKAN ISTRINYA DG PAKSA
ZHIHAR
nApabila seorang suami menyerupakan istrinya dgn ibunya sehingga haram atasnya spti kata suami kpd istrinya:”Engkau tampak spt punggung ibuku”.
nJika terjadi zhihar itu dan tdk diteruskan kpd talak, wajib atasnya membayar kifarat (QS  Al Mujahadalah 2)
KHULU’ (tindakan seorang istri yg bersedia memberikan imbalan utk melepas ikatan perkawinan dg suaminya)
a.Timbulnya ketidaksenangan istri krn tiadanya cinta shg ia kawatir tdk dpt memperlakukan suami sbgm mestinya
b.Pd dasarnya khulu’ dpt berlangsung atas persetujuan bersama, namun jk tdk tercapai persetujuan, hakimlah yg memustuskan
c.Tdk spt talak biasa, khulu’ dpt dilakukan baik si Istri dlm kedaan haid atau suci
d.Sejak suami menerima tebusan, istri telah lepas dari ikatan perkawinan
AKIBAT TALAK
a.TALAK RAJ’IY (masih meluangkan hak bagi suami utk rujuk, dan tanpa memerlukan persetujuan istri sepanjang masih ada dlm idahnya)
b.TALAK BA’IN SHUGRA (suami tdk boleh rujuk lagi, tetapi boleh memperbaharui ikatan perkawinannya dg akad nikah dan mahar baru serta dg persetujuan mantan istrinya itu):
AKIBAT TALAK
b.Talak Ba’in Shugra
1.Thalaq Qobla al Dukhul (talak yg dijatuhkan pd istri yg belum pernah disetubuhi, maka istri tidak ada idahnya)
2.Perceraian akibat khuluk (talak tebus)
3.Putusan hakim akibat suami dipenjara
AKIBAT TALAK
c.TALAK BA’IN KUBRA (suami tdk boleh rujuk lagi walau dgn akad nikah dan mahar baru serta persetujuan mantan istri,kecuali jika mantan istri benar-benar menikah dgn lelaki lain, kemudian diceraikan oleh suaminya yg baru ini dan setelah ia sendiri selesai menjalani masa idahnya)
HADHANAH (Hak Mengasuh dan Memelihara Anak)
nPemeliharaan anak yg belum mumayyiz menjadi hak ibunya, setelah itu dipersilahkan memilih antara ikut ibu ataupun ayahnya,
nNamun bila Si Ibu menikah lagi dgn laki-laki lain,gugurlah haknya untuk mengasuh anaknya yg belum mumayyis (HR Ahmad Abu Daud dan Al Hakim)
CERAI GUGAT
nDEMI MELEPASKAN ISTRI DARI “PENDERITAAN PERKAWINAN”, SYARIAT MEMBERINYA HAK UTK MENUNTUT PERCERAIAN MELALUI QADHI  ATAU HAKIM PENGADILAN AGAMA YG MEMANG DITUNJUK DAN BERWENANG UTK ITU (ps 114 KHI)
RUKUN RUJUK
1.ISTRI DISYARATKAN
a.Sudah dicampuri,krn yg tdk dicampuri, istri tanpa idah perempuan;
b.Jelas orangnya yg dirujuk (terutama bila yg ditalak lebih dari satu);
c.Keadaan talak raj’iy,bukan talak tebus atau talak tiga;
d.Terjadinya rujuk sewaktu istri masih dalam masa idah.
2.SUAMI, ATAS KEHENDAK SENDIRI,BUKAN DIPAKSA
3.SAKSI (antara wajib dan sunat)
4.SIGHAT (LAFAZ):disyaratkan sighatnya adalah perkataan tunai atau tidak bersyarat.
NIKAH TAHLIL
nNIKAH TAHLIL (NIKAH PENGHALAL) ADALAH NIKAH DEMI FORMALITAS BELAKA SERAYA BERNIAT SEGERA MENCERAIKAN PEREMPUAN ITU KEMBALI AGAR IA DIHALALKAN MENIKAH LAGI DENGAN SUAMINYA YANG PERTAMA (hukumnya haram)
PERJANJIAN PERKAWINAN (hal 86-93)
1.TAKLIK TALAK
2.PERJANJIAN LAIN YG TDK BERTENTANGAN DGN HUKUM ISLAM
MUT’AH DAN GONO-GINI
nMUT’AH ADALAH PEMBERIAN SUAMI KPD ISTRINYA SEWAKTU MENCERAIKAN
nGONO-GINI ADALAH HARTA YG DIPEROLEH PD MASA PERKAWINAN YG MENJADI HARTA BERSAMA TANPA MEMPERSOALKAN ATAS NAMA SIAPA
(hal 95-96)
KAWIN LINTAS AGAMA
1.LARANGAN MENIKAHI WANITA MUSRIK
2.LAKI-LAKI MUSLIM MENIKAHI WANITA AHLI KITAB
3.HARAM BAGI MUSLIMAH MENGAWINI PRIA NON MUSLIM
RUKUN WARIS
1.PEWARIS
2.AHLI WARIS
3.HARTA WARISAN
(hal 132-133)
KEWAJIBAN SEBELUM HARTA WARISAN DAPAT DIBAGI
1.PENYELENGGARAAN JENAZAH
2.PEMBAYARAN UTANG-UTANGNYA
3.PELAKSANAAN WASIAT
4.PEMBAGIAN HARTA WARISAN
SAHNYA PEWARIS
1.Adanya kepastian kematian pewaris,baik dgn kematian yakin,keputusan hakim, maupun menurut perkiraan
2.Adanya kepastian hidup ahli waris setelah kematian pewaris
3.Tidak adanya salah satu penghalang pewaris
Penghalang pewarisan (hal 136)
nPembunuhan dgn sengaja
nPerbedaan agama
nanak zina atau li’an
AHLI WARIS (hal 140-142)
nORANG-ORANG YG BERKEMUNGKINAN MENDAPAT HARTA PENINGGALAN SESEORANG JUMLAHNYA 25 ORANG; TERDIDIRI DARI 15 ORANG DARI PIHAK LAKI-LAKI DAN 10 ORANG DARI PIHAK PEREMPUAN
nJIKA KE 25 ORG DARI PIHAK LK-LK SEMUA ADA, YG MENDAPAT HARTA WARISAN HANYA TIGA YAITU BAPAK, ANAK LAKI-LAKI, SUAMI
nJIKA KE 10 ORG DARI PIHAK PEREMPUAN SEMUANYA ADA, YG DPT WARISAN HANYA LIMA ORG YAITU ISTRI,ANAK PEREMPUAN,ANAK PEREMPUAN DARI ANAK LK-LK,IBU, SAUDARA PEREMPUAN YG SEIBU SEBAPAK
KERABAT ada 3 kelompok
I.ASHAB AL FURUDH yaitu mereka yg telah ditetapkan bagiannya sebanyak 6 gol:
1.½ (setengah)
2.¼ (seperempat)
3.1/3 (sepertiga)
4.2/3 (dua pertiga)
5.1/6 (seperenam)
6.1/8 (seperdelapan)
KERABAT
(menurut Ahlus Sunah)
II.ASHABAH anak cucu seseorang dan kerabat terdekat dari ayahnya.Ashabah juga berhak menerima seluruh harta warisan bila tdk ada seorangpun dari gol ashab al Furudh
III.DZAWU’L ARHAM yaitu kerabat dekat yg tdk termasuk ahli waris
JENIS ASHABAH (hal 144-146)
a.ASHABAH BI NAFSIHI (dg dirinya sendiri) yaitu setiap lk-lk yg berhubungan langsung dg mayat:anak,sdr,paman
b.ASHABAH BIL GHAIR (melalui perantara orang lain) yaitu perempuan yg bagiannya ½ jika sendiri atau 2/3 jika bersama sdr perp lain
3.ASHABAH MA’AL GHAIR (bersama orang lain) yaitu setiap perempuan yg menjadi ashabah memerlukan perempuan lain mis sdr seibu sebapak (satu orang atau lebih) bersama anak perempuan atau anak perempuan dari anak laki-laki
TINGKATAN AHLI WARIS (mazhab Ja’fari al.Syiah Imamah)
a.TINGKATAN PERTAMA yakni kedua orang tua (ayah & ibu) dan anak-anak dlm garis lurus ke bawah
b.TINGKATAN KEDUA,yakni para sdr baik laki-laki maupun perempuan dalam garis keturunan ke bawah dan para kakek dan nenek dlm garis keturunan ke atas
c.TINGKATAN KETIGA, yakni paman dan bibi (saudara laki-laki dan perempuan dari ayah maupun ibu)
BARANG YG DIWARISKAN (maurus)
nHarta warisan atau harta peninggalan adalah harta yg bergerak maupun harta yg tdk bergerak atau hak yg dpt dipindahkan dari pewaris kpd ahli warisnya
nHarta peninggalan setelah dikurangi biaya perawatan, utang Si mati,zakat hartanya atau setelah dipotong wasiat dgn syarat tdk melebihi sepertiga hartanya
nHarta warisan bukan hanya berupa hak, namun juga dpt berupa kewajiban seperti utang pewaris maupun wasiat pewaris yg harus ditunaikan
DASAR PEMBAGIAN WARISAN
nAllah telah menetapkan pembagian harta pusaka terhadap anak kamu, hendaklah untuk laki-laki sebanyak bagian dua orang perempuan (QS An Nisa 11)
nJika seorang laki-laki mempunyai saudara permpuan yg tdk berpenghasilan,laki-laki itulah yg wajib menafkahi tetapi tdk sebaliknya
CARA PEMBAGIAN HARTA WARISAN
A.ASHAB AL FURUDH (1/2,1/4,1/3,2/3,2/3,1/6):
1.Empat dr laki-laki, yaitu ayah,kakek,sdr seibu, dan suami
2.Delapan dr perempuan, yaitu istri,anak permp, sdr permp seibu sebapak,sdr permp se bapak saja, sdr perempuan seibu saja,anak permp dari anak lk-lk,ibu,nenek
B.ASHABAH, keturunan laki-laki seseorang atau kerabat paling dekat dari pihak ayah,mereka ini baru mendapat warisan, setelah ashabul furudh selesai.Namun mereka ini juga dapat menerima seluruh warisan (“menghabiskan”) jika tdk ada ashab al furudh
BESARNYA BAGIAN WARISAN
A.YG MENDAPAT SETENGAH (1/2)
1.Anak permpuan
2.cucu perempuan
3.Saudara perempuan seayah seibu
4.Saudara perempuan seayah
B.YG MENDAPATKAN SEPEREMPAT
1.Suami yg bersama anak lk-lk/permp atau cucu lk-lk/permp dari  anak laki-laki
2.Satu atau bbrp orang istri yg tdk bersama anak lk-lk/peremp atau cucu lk-lk dari anak lk-lk anak pewaris.
C.YG MENDAPAT SEPERDELAPAN, utk seseorang atau bbrp orang istri yg bersama cucu lk-lk/permp dari anak laki-laki pewaris
D.YANG MENDAPATKAN DUA PERTIGA
1.Dua orang anak permp atau lebih
2.Dua orang cucu permp dari anak lk-lk
3.Dua orang atau lebih sdr permp seibu
4.Dua orang atau lebih sdr permp seayah
E.YG MENDAPATKAN SEPERTIGA
1.Ibu, jika tdk terhalang
2.Dua orang atau lebih saudara perempuan/laki-laki seibu
F. YG MENDAPATKAN SEPERENAM
1.Ibu yg bersama anak atau cucu dari anak lk-lk atau bersama dua orang atau lebih saudara lk-lk/permp pewaris
2.Bagian utk nenek ketika tdk ada ibu Si mayat
3.Utk cucu peremp dari anak lk-lk yg bersama  dg anak pewaris
4.Bagian sdr permp seayah bersama sdr peremp seayah-seibu
5.Bagian ayah yg bersama anak (lk-lk atau permp) dari anak lk-lk Si pewaris
6.Bagian kakek ketika tdk ada ayah si pewaris
7.Bagian seorang saudara lk-lk/peremp seibu
(hal 160-162)
HIJAB (PENGHALANG)
nHAJB MUQSHAN ADALAH HIJAB MENGURANGI
nHAJB HIRMAN ADALAH HIJAB YG MENIADAKAN SAMA SEKALI
(lihat hal 162-164)
ORANG YG TDK BERHAK MENERIMA WARISAN
a.Pembunuhan dg sengaja
b.Perbedaan agama/murtad
c.Anak hasil perzinahan dan li’an
(hal 165-167)
PERWALIAN(QS Al Maidah 56, At Taubah 71)
nPERWALIAN JIWA/BADAN (orang tua atas anak)
nPERWALIAN HARTA(anak yatim)
nPERWALIAN JIWA DAN HARTA SEKALIGUS(perwalian anak kecil  atau orang yg sakit ingatan)
SAKSI (bayyinah hal 170-176)
1.SAKSI THD PERBUATAN ZINA, empat lk-lk,kesaksian wanita tdk bisa diterima(QS An Nisa 15 dan An Nur 4)
2.SAKSI BAGI PEMBUNUHAN DAN KEJAHATAN SELAIN ZINA, dua lk-lk,dan wanita tdk bisa jadi saksi (QS At Thallaq 2)
3.SAKSI UTK MENETAPKAN HAK-HAK YG BERSIFAT MATERI,MIS.TRANSAKSI JUAL BELI,DLSB,DUA LK-LK ATAU SATU LK-LK DUA PEREMPUAN(QS Al Baqarah 282)
4.SAKSI UTK MASALAH KEWANITAAN, satu wanita dan tdk boleh lk-lk
SAKSI DLM PERKARA (hal 174-176)
nSAKSI ADALAH BUKTI PENGGUGAT, SEDANGKAN SUMPAH ADALAH BUKTI BAGI TERGUGAT
nBUKTI YG DIAJUKAN PENGGUGAT HARUS DIDAHULUKAN
nJIKA TERGUGAT TDK MAU BERSUMPAH (hal 175)
HIBAH,SHADAQAH,HADIAH
nHIBAH ADALAH PEMBERIAN YG DIRENCANAKAN SEJAK LAMA ANTARA PEMBERI DG SESEORANG YG AKAN DIBERI
nSHADAQAH ADALAH PEMBERIAN YG DIBERI DLM NIAT MENDADAK(SPONTAN) KETIKA ITU SAJA KPD SIAPA SAJA
nHADIAH ADALAH PEMBERIAN YG DIKERJAKAN KHUSUS UTK SESEORANG KARENA SI PEMBERI MENGHARGAI PRESTASI SESEORANG ITU ATAU SEKEDAR SIMPATI KPD ORANG ITU
SYARAT HIBAH (hal 190-192)
a.SUBYEKNYA (PENGHIBAH)
1.Umur,sekurang-kurangnya 21 th
2.Sehat jasmani dan rohani
3.Tidak ada paksaan
a.OBYEKNYA (HARTA YG DIHIBAHKAN)
1.Merupakan hak dari penghibah
2.Tdk melebihi 1/3 harta penghibah
RUKUN HIBAH (hal 191-192)
1.ADANYA IJAB DAN KABUL
2.ADANYA ORANG YG MENGHIBAHKAN DAN YG AKAN MENERIMA HIBAH
3.ADANYA HARTA YG AKAN DIHIBAHKAN, YG DIMILIKI PENGHIBAH DG SEMPURNA, DAN BERMANFAAT SERTA DIAKUI AGAMA
WASIAT
nSESUATU YG DIPESANKAN OLEH SESEORANG KEPADA ORANG LAIN AGAR DILAKSANAKAN SETELAH KEMATIAN SI PEMBERI PESAN
nHUKUMNYA ; wajib,sunah,haram,makruh,mubah (hal 195-196)
SYARAT ORANG YG BERWASIAT (MUSI)
nWARAS AKALNYA
nDEWASA (BALIG)
nSADAR,TIDAK DIPAKSA
KHI Ps 194 (hal 196-197)
BATALNYA WASIAT
1.MUSI (SI PEWASIAT) MENARIK WASIATNYA
2.MUSI KEHILANGAN KECAKAPAN BERTINDAK KARENA KURANG INGATAN ATAU LUPA
3.MUSI MEMILIKI BANYAK UTANG SHG MENGHABISKAN HARTA PENINGGALANNYA
4.MUSA LAHU (SI PENERIMA WASIAT) MENINGGAL SBLM MUSI
5.MUSALAHU MEMBUNUH MUSI
6.MUSA BIHI (HARTA YG DIWASIATKAN) MUSNAH
7.MUSA LAHU MENOLAK WASIAT
8.MUSA BIHI KELUAR DARI MILIK MUSI SBLM WAFAT,MESKIPUN AKHIRNYA KEMBALI MENJADI MILIKNYA
9.MUSA BIHI MENGALAMI PERUBAHAN BENTUK
10.HABIS MASA (WAKTU) WASIAT
HIBAH WASIAT
nHIBAH YG BARU DAPAT DIBERIKAN PADA WAKTU PENGHIBAH ITU MATI
nJIKA ADA CELANYA, HIBAH WASIAT BATAL DAN TDK PERLU DILAKSANAKAN
nALASAN: ADAT(ashobah-patrilineal),MENGHINDARI FRAGMENTASI KEPEMILIKAN TANAH,CINTA(“sampaikanlah setelah aku tiada”)
WAKAF (UU 41/2004  jo PP 42/2004)
nWAKAF ADALAH PERBUATAN HUKUM WAKIF DAN/ATAU MENYERAHKAN SEBAGIAN HARTA BENDA MILIKNYA UTK DIMANFAATKAN SELAMANYA ATAU UTK JANGKA WAKTU TERTENTU SESUAI DGN KEPENTINGANNYA GUNA KEPERLUAN IBADAH DAN/ATAU KESEJAHTERAAN UMUM MENURUT SYARIAH (UU 41/2004&PP 42/2004 ps 1.1)
JENIS WAKAF
nWAKAF AHLI
nWAKAF KHAIRI
(hal 220-221)
UNSUR WAKAF (UU 41/2004 ps 6)
1.Wakif
2.Nazhir
3.Harga benda wakaf
4.Ikrar wakaf
5.Peruntukan harta benda wakaf
6.Jangka waktu wakaf
WAKIF (UU 41/2004 ps 7 dan 8)
nPERSEORANGAN
nORGANISASI
nBADAN HUKUM
WAKIF ADALAH PIHAK YG MEWAKAFKAN HARTA BENDA MILIKNYA
NAZHIR (UU 41/2004 ps 9 jo PP 42/2004 ps 2-14)
nPERSEORANGAN
nORGANISASI
nBADAN HUKUM
NAZHIR ADALAH PIHAK YG MENERIMA HARTA BENDA WAKAF DARI WAKIF UTK DIKELOLA DAN DIKEMBANGKAN SESUAI DGN PERUNTUKANNYA
Ps 3 PP 42/2004
1.Harta benda wakaf harus didaftarkan an Nazhir utk kepentingan pihak yg dimaksud dlm AIW sesuai dgn peruntukannya
2.Terdaftarnya harta benda wakaf an Nazhir tdk membuktikan kepemilikan Nazhir atas harta benda wakaf
3.Penggantian Nazhir tdk mengakibatkan peralihan harta benda wakaf ybs
WAKAF BADAN HUKUM
nBILA WAKIFNYA PT NAZHIRNYA PERSEORANGAN OBYEKNYA HBG?
nBila wakifnya perseorangan nazhirnya Badan Hukum obyeknya SHM?
nBILA WAKIFNYA PT NAZHIRNYA BH obyeknya belum sertipikat?
nWAKAF UNTUK JALAN RAYA?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar